Penyelenggaraan Administrasi Desa
Kepala Desa berwenang untuk menyelenggarakan Administrasi Desa.Kepala Desa dalam melaksanakan administrasi desa tersebut dibantu oleh Perangkat Desa.Administrasi Desa diilaksanakan dalam rangka penyelenggaraan pemerintahan desa,pelaksanaan kegiatan pembangunan desa,kegiatan...
Senam Perdana Ibu-ibu PKK Warga Makmur Jaya bersama Mahasiswa KKN-DR21 UIN RIL
04 Juli 2021 09:58:49
279 Kali
Minggu, 4 Juli 2021Â
Setelah lama vakum dalam kegiatan senam , ibu-ibu PKK pada Hari minggu tanggal 4 Juli 2021 bertempat di lapangan Warga Makmur Jaya sekitar 20 orang ibu-ibu PKK bersama mahasiswa KKN-DR21 melaksanakan kegiatan senam. Tak lupa pula Senam ini di ikuti oleh ibu kepala kampung Warga...
KKN-DR 2021 UIN RIL Membantu Satgas Covid Dalam Pelaksanaan Vaksninasi di Puskemas Tulang Bawang
29 Juni 2021 10:47:28
329 Kali
Hingga kini pandemi virus corona belum juga berakhir. Untuk memutus rantai penyebaran virus Covid-19 pemerintah mengadakaan vaksinasi secara gratis bagi masyarakat khususnya masyarakat Tulang Bawang Lampung. Pelaksanaan vaksinasi kali ini diadakan oleh TNI-POLRI dalam rangka Hari Bhayangkara ke-75 Tahun...